kangen makkah

 saya rasa banyak teman-teman disini yang mengerti mengapa kalimat tersebut saya pilih untuk dijadikan sebagai judul dalam tulisan ini.ya, sudah lebih dari 1,5 tahun saya meninggalkan kota makkah setelah sebelumnya sempat mengenyam pendidikan formal dan non formal di kota para nabi tersebut. dahulu harapan saya untuk dapat mempelajari islam langsung dari para pakar / syaikh …

berebut menuju ummul quro university

besar namanya menggaung di belahan bumi islam. meluluskan banyak ulama yang tidak lagi diragukan kompetensinya. ratusan atau mungkin ribuan stofmap formulir teralamatkan ke bagian administrasi, namun kapasitas selalu menjadikan kendalanya. iming-iming belajar di tanah suci dengan fasilitas yang memadai memang sangat menggiurkan. sapa sih yang nggak pengin kuliah di universitas termasyhur di makkah. berikut tips …