TIPS WUKUF ARAFAH

1. Usahakan mandi dulu sebelum Dzuhur, agar badan lebih fresh. Namun, sebagai bentuk kehati-hatian lebih baik mandi tidak menggunakan sabun. Jika hendak buang hajat seperti buang air kecil atau buang air besar, usahakan bisa dituntaskan sebelum masuk waktu Dzuhur. 2. Selesaikan urusan makan siang sebelum Dzuhur, agar shalat dan dzikir lebih khusyuk. 3. Tidak perlu …